Total Halaman ini dilihat :

Thursday, June 13, 2013

Mari Belajar Regular Expression

Hai kawan semuanyaa.. :) apa kabar kalian?

Lama sekali saya tidak menulis di blog ini karena banyaknya aktivitas pekerjaan kantor yang menyita banyak waktu saya.. Kali ini saya mencoba menulis tentang Regular Expression.. Apa itu ? Saya singkat RE saja ya untuk Regular Expression..

RE adalah suatu ekspresi yang bisa berarti luas yang hanya direpresentasikan dalam sebuah deretan angka atau karakter.. RE biasa dipakai untuk mendefinisikan pola yang kemungkinannya bisa banyak hingga ribuan varian kemungkinan. RE juga bisa untuk validasi input.

Misal untuk menuliskan aturan email :
alamat email harus berpola user@domain.com
User ==> kemungkinan yang mungkin ada milyaran hingga tak terbatas. Bisa berupa kombinasi huruf dan angka.. Domain juga demikian..
Setelah user dituliskan maka harus ada symbol "@" (at) kemudian harus diikuti dengan nama domain (dengan ekstensi .com,.net., dsb)..

Bagaimana programmingnya kalo tanpa RE? bisa beribu-ribu baris kalo mau dibuat pengecekannya.. RE mampu melakukannya..

Mari belajar RE.. ^^

Operator dasar dalam membentuk regular expression.

OperatorDescription
^The circumflex symbol marks the beginning of a pattern, although in some cases it can be omitted
$Same as with the circumflex symbol, the dollar sign marks the end of a search pattern
.The period matches any single character
?It will match the preceding pattern zero or one times
+It will match the preceding pattern one or more times
*It will match the preceding pattern zero or more times
|Boolean OR
-Matches a range of elements
()Groups a different pattern elements together
[]Matches any single character between the square brackets
{min, max}It is used to match exact character counts
\dMatches any single digit
\DMatches any single non digit caharcter
\wMatches any alpha numeric character including underscore (_)
\WMatches any non alpha numeric character excluding the underscore character
\sMatches whitespace character

Dari table di atas dapat dicontohkan penggunaan Regex:

ExampleDescription
‘/hello/’It will match the word hello
‘/^hello/’It will match hello at the start of a string. Possible matches are hello orhelloworld, but not worldhello
‘/hello$/’It will match hello at the end of a string.
‘/he.o/’It will match any character between he and o. Possible matches are heloor heyo, but not hello
‘/he?llo/’It will match either llo or hello
‘/hello+/’It will match hello on or more time. E.g. hello or hellohello
‘/he*llo/’Matches llohello or hehello, but not hellooo
‘/hello|world/’It will either match the word hello or world
‘/(A-Z)/’Using it with the hyphen character, this pattern will match every uppercase character from A to Z. E.g. A, B, C…
‘/[abc]/’It will match any single character ab or c
‘/abc{1}/’Matches precisely one c character after the characters ab. E.g. matchesabc, but not abcc
‘/abc{1,}/’Matches one or more c character after the characters ab. E.g. matchesabc or abcc
‘/abc{2,4}/’Matches between two and four c character after the characters ab. E.g. matches abccabccc or abcccc, but not abc



Pembahasan selanjutnya ada di post berikutnya ya... :)



Terima kasih atas waktunyaaaaa.... ^^

Ganbateee..